Category: Bisnis

  • Cara Bikin Website Jualan di HP Secara Gratis

    Cara Bikin Website Jualan di HP Secara Gratis

    Website jualan termasuk platform profesional karena hanya mereka yang menekuni bisnis secara serius saja yang memilikinya. Masih jarang bisnis individu ataupun UMKM yang menggunakan website untuk berjualan. Salah satu alasannya karena membangun website butuh modal dan pengetahuan. Tapi itu dulu, sekarang inovasi terus berkembang sampai website jualan bisa dibuat di HP. Cara bikin website jualan…

  • 5 Jenis Model Kalung Terbaru yang Populer dan Banyak Disukai

    5 Jenis Model Kalung Terbaru yang Populer dan Banyak Disukai

    Kalung merupakan perhiasan yang masih banyak dipilih sebagai aksesoris pelengkap yang bisa menyempurnakan kualitas penampilan seorang perempuan. Saat ini ada banyak model kalung terbaru yang ada di pasaran sehingga tidak sulit untuk siapa saja untuk memilih yang sesuai dengan selera masing-masing. Untuk Anda yang saat ini sedang mencari-cari model kalung emas terbaru, berikut ini kami…

  • Tips Memadukan Gelang Berlian Modern dengan Fashion Item Lain

    Tips Memadukan Gelang Berlian Modern dengan Fashion Item Lain

    Gelang berlian memang sudah bisa membuat penampilan Anda istimewa dan menawan. Namun beberapa wanita suka memadukan gelang dengan fashion item lain. Memadukan gelang berlian modern dengan fashion item lain memang bisa membuat penampilan Anda semakin sempurna. Selain itu Anda juga perlu memilih outfit atau busana yang tepat. Berikut ini diberikan tips memadukan gelang, outfit, dan…

  • Dengan Bi Fast, Semua Biaya Transfer Pasti Lebih Murah

    Dengan Bi Fast, Semua Biaya Transfer Pasti Lebih Murah

    Bank Indonesia (BI) telah meluncurkan sistem pembayaran digital. System ini kemudian diberi nama Bi Fast yang merupakan infrastruktur sistem pembayaran ritel nasional, yang dapat memfasilitasi pembayaran ritel secara real-time, aman, efisien, dan yang paling penting yaitu tersedia dalam kurun waktu 24 jam.  Layanan Bi Fast Keberadaan sistem pembayaran ini akan membuat tarif transfer antar bank…

  • MIX and Match Kalung Emas Kekinian untuk Wanita dengan Gaya

    MIX and Match Kalung Emas Kekinian untuk Wanita dengan Gaya

    Kalung emas adalah perhiasan yang paling sederhana. Tentu saja sederhana dan bebas embel-embel, kalung emas kekinian dapat menambahkan pemanis ke hampir semua pakaian dari pasangan dasar tee putih polos di atas denim yang nampak casual dan cantik, hingga gaun hitam yang anggun. Namun, juga cukup mudah untuk beralih dari yang sangat sederhana ke yang sangat…

  • Kalung Berlian Asli, Cara Mengetahuinya Dengan Metode Termudah

    Kalung Berlian Asli, Cara Mengetahuinya Dengan Metode Termudah

    Setiap orang terutama wanita, pastinya selalu memiliki keinginan untuk segera memiliki kalung berlian sebagai salah satu fashion itemnya. Namun salah satu kendalanya adalah, kebanyakan orang belum paham mengenai cara mengenali kalung berlian asli atau palsunya.  Sehingga dengan demikian, orang-orang menjadi ragu untuk memiliki kalung yang terbuat dari berlian ini, karena takut malah mendapatkan berlian yang…

  • 5 Model Kalung Berlian Terjangkau dari Mondial Jeweler

    5 Model Kalung Berlian Terjangkau dari Mondial Jeweler

    Dalam membeli perhiasan berlian termasuk kalung adalah soal harga dan modelnya. Selain memilih kalung berlian terjangkau, tentu modelnya pun harus Anda perhatikan sebaik mungkin agar penggunaannya dapat membuat penampilan Anda lebih anggun, menarik dan menawan. Meski hakikatnya berlian sendiri memiliki keindahan dengan kilauannya yang memukau, namun pemilihan model tentu akan membuatnya semakin sempurna. Nah, untuk…

  • Model Cincin Nikah Terjangkau dengan Desain Memukau

    Model Cincin Nikah Terjangkau dengan Desain Memukau

    Prosesi pernikahan selalu identik dengan kegiatan tukar cincin antara pihak laki-laki dan juga perempuan. Cincin dalam pernikahan menjadi lambang ikatan dan juga komitmen dari kedua pihak. Kini ada beragam cincin nikah terjangkau dengan desain memukau dan elegan yang bisa Anda jadikan sebagai pilihan. Berikut model cincin nikah yang simpel dan elegan yang bisa Anda jadikan…

  • Mengenal Digital Advertising, Jenis, dan Manfaatnya

    Mengenal Digital Advertising, Jenis, dan Manfaatnya

    Saat ini digital advertising menjadi salah satu cara yang tepat dalam memasarkan bisnis seseorang. Penggunaan iklan digital merupakan sebuah strategi yang sangat tepat untuk memperkenalkan bisnis ke banyak orang hingga mengembangkan bisnis tersebut. Lalu apa itu digital advertising itu? Digital advertising atau sering disebut iklan digital merupakan sebuah upaya pemasaran bisnis yang dilakukan menggunakan sebuah…

  • Pentingnya Memilih Supplier Material Bangunan Berkualitas

    Pentingnya Memilih Supplier Material Bangunan Berkualitas

    Bahan bangunan atau material merupakan salah satu bahan yang paling penting di dalam pembuatan konstruksi bangunan. Maka dari itulah kenapa memilih supplier material bangunan benar-benar harus Anda perhatikan secara baik dan benar agar Anda bisa memilih bahan terbaik untuk rumah yang akan Anda bangun. Ada beberapa hal penting yang perlu Anda perhatikan sebelum memilih supplier.…